MATA PELAJARAN DAN TARGET MENGAJAR
Madrasah Qiro’atil Qur’an HM Al-Mahrusiyah Putra Lirboyo Kota Kediri
Tahun Pelajaran 1441-1440 H. / 2020-2021 M.
- PELAJARAN
TINGKATAN | KITAB STANDAR | TEMPO |
Ibtidaiyah | 1. Ringkasan Tajwid 2. Manaqibul Auliya’ 3. Jet Tempur | SETENGAH TAHUN |
Tsanawiyah | 1. Buku Persiapan 2. Buku Hidangan Segar | SETENGAH TAHUN |
Aliyah (A) | 1. Standar Tajwid 2. Buku Persiapan Membaca Al-Qur’an 3. Bacaan Sulit | TIDAK ADA |
Alyah (B) | 1. Sorogan Al-Qur’an Juz 1-15 2. Tajwid Jazariyah | TIDAK ADA |
Aliyah (C) | 1. Sorogan Al-Qur’an Juz 16-29 2. Tajwid Jazariyah | TIDAK ADA |
Aliyah (D) | 1. Hafalan Juz 30 2. Hafalan Sab’ul Munjiyat 3. Hafalan Surat Al-Kahfi 4. Buku Tajwid Jazariyah | TIDAK ADA |
NB : 1. Untuk Tingkatan Ibtida’iyyah dan Tsanawiyah tempo pembelajaran ditempuh selama setengah tahun unyuk bisa naik ke tingkat selanjutnya.
- Untuk Tingkatan Aliyah tidak ada batas waktu untuk naik ketingkatan selanjutnya dan tetap ada ujian, Adapun nilainya akan dimasukan ke dalam leger / buku prestasi siswa
- untuk perpindahan siswa naik ke tingkatan selanjutnya setelah ujian kenaikan Tingkatan
- TARGET PENGAJARAN
- Tingkatan Ibtidaiyah
- Siswa dapat mengenal makhorijul huruf, dan juga mampu membaca tulisan sesuai metode rosm utsmany
- Tingkatan Tsanawiyah
- Siswa harus menyelesaikan hafalan yang sudah ditentukan dengan bacaan yang tartil dan fasih.
- Siswa dapat mengetahui bacaan waqof, washol dan ibtida yang sudah ditandai dibuku persiapan membaca Al-Qur’an.
- Tingkatan Aliyah (A)
- Siswa ditargetkan mampu tinggal landas bisa terbang mengepakkan sayap sendiri untuk mengelilingi secara benar. Dengan lulusnya ditingkat ini berarti sudah mampu ditingkat Aliyah 30 juz dan bacaan-bacaan sulit atau sering salah.
- Siswa harus menyelesaikan hafalannya secara urut mulai surat al-fatihah s/d surat Al-A’la, Al-Waqi’ah, Yasin dan Wailahukum.
- Tingkatan Aliyah (B)
- Siswa sudah menyelesaikan membaca Al-qur’an binadzor juz 1 sampai juz 15 dengan baik dan benar
- Tingkatan Aliyah (C)
- Siswa sudah menyelesaikan membaca Al-qur’an binadzor juz 16 sampai juz 29 dengan baik dan benar
- Tingkatan Aliyah (D)
- Siswa harus menyelesaikan hafalannya secara urut mulai bacaan wajib sholat, wa ilahukum, juz 30, sab’ul munjiyat, dan surat al-kahfi.